Apakah Anda bisa belajar dari sang Ibu?
Sikap yang mana: Wibawa, Karisma, Damai atau Bijak?
Apakah Anda bisa belajar dari sang Ibu?
Sikap yang mana: Wibawa, Karisma, Damai atau Bijak?
Free invitation
“MAXIMIZING YOUR TALENT”
Your Talent – Your Future – Your Success
14 November 2012
18.00 – 21.00
Kolaborasi Leadership Trainer Paulus Winarto dan Yayan Udjo dari Saung Angklung Udjo Bandung
@ Hotel Aswin Makassar, 29 September 2012
Untuk keterangan lebih lanjut mengenai pelatihan seperti ini silakan menghubungi:
pwinarto@gmail.com
www.pauluswinarto.com
Oleh: Paulus Winarto *
When you find yourself at the right place at the right time for the right purpose, you are God’s reward to someone else.
– Rick Warren
“Yang penting kerja. Kerja apa saja boleh daripada menganggur”. Kalimat-kalimat seperti itu bukanlah hal baru. Tidak sedikit orang tua yang ketika “menitipkan” anaknya bekerja di perusahaan saudara atau kerabat kerap mengutip kalimat seperti itu. Bahkan tidak jarang kalimat-kalimat itu juga dilontarkan langsung oleh pelamar kerja.
Ya, tidak dipungkiri bahwa makin hari makin sulit menemukan lapangan pekerjaan. Lihat saja ribuan hingga ratusan pelamar kerja yang selalu ramai memadati bursa tenaga kerja atau job fair di kota-kota besar. Sebagian di antara mereka adalah kaum intelek alias sarjana.
Oleh: Paulus Winarto *
Your single most powerful asset –regardless of your level of talent- is the example you set for the people who follow you.
– John C. Maxwell
“Apakah sebagai seorang pembicara Anda harus terus belajar?” begitu pertanyaan salah seorang peserta seminar kepada saya di sela-sela sesi yang saya bawakan. Tanpa ragu-ragu saya menjawab, “Tentu saja. Makanya kalau tidak hobi belajar, sebagai pembicara kita pasti ketinggalan informasi. Salah satu wujud nyata adalah sering membaca buku. Belajar, termasuk membaca buku, sebaiknya menjadi gaya hidup bagi seorang pembicara. Namun bukan itu yang terpenting!”

